Hasil pengamatan di Srabah & Waduk Wonorejo hari sabtu tgl 10-07-2010
Jalur Pengamatan : Jalan Menuju Hotel Swaloh s/d Tempat Pemancingan Ikan
Waktu Pengamatan : pukul 11.00 s/d 13.00 WIB
Pengamat : Zain, Wira, Novi, Winona & Chandra
1.Cekakak sungai (Halcyon chloris)2.Cucak Kutilang (Pygnonotus aurigaster)
3.Bondol Jawa (Lonchura leucogastroides)
4.Bondol Peking (Lonchura punctulata)
5.Prenjak Padi (Prinia inornata)
6.Prenjak Rawa (Prinia flaviventris)
7.Tekukur Biasa (Streptopelia chinensis)
8.Gereja Erasia(Passer montanus)
9.Walet Linchi (Collocalia linci)
10.Madu sriganti (Nectarinia jugularis)
11.Kareo Padi (Amaurornis phoenicurus)
No comments:
Post a Comment
Untuk siapa saja yang mengunjungi blog ini silahkan beri komentar, kritik, atau saran demi perbaikan blog supaya lebih bagus hasilnya kedepan.
Terimakasih.