Segala yang Kita Inginkan Sudah Ada bagi Kita
1. Kita tidak pernah terlambat
–segalanya selalu bisa dipikirkan kembali, dan dimulai dari awal.
2. Jangan khawatir kalau
perubahan yang kita inginkan tidak terjadi dengan seketika –kita telah menanam
benih dan itulah yang penting.
3. Segala hal yang kita inginkan
sudah ada bagi kita --seorang teman sudah ada sebelum kita mengenalnya)
4. Tidak ada hal yang tidak
menarik --yang ada hanya orang yang tidak tertarik.
5. Potensi kebahagiaan ada dalam
sikap kita terhadap apa yang kita miliki –bukan terhadap apa yang kita tidak
punya.
Renungan ini dipersembahkan oleh www.hp.co.id/supplies2point4
No comments:
Post a Comment
Untuk siapa saja yang mengunjungi blog ini silahkan beri komentar, kritik, atau saran demi perbaikan blog supaya lebih bagus hasilnya kedepan.
Terimakasih.