Beranda

Monday, April 21, 2008

Peringatan Hari Bumi Se-Dunia

22 April adalah sebuah momentum besar yang diperingati oleh banyak orang di dunia yaitu Hari Bumi. khususnya orang-orang yang tergabung dalam klub/aktivis Pencinta Lingkungan, Pencinta Alam dsb. Hari Bumi diperingati sebagai simbol kasih sayang manusia terhadap bumi yang semakin terancam rusak karena polusi udara, air , tanah, suara. Itu semua tak lain akibat ulah kita sebagai manusia yang semena-mena dalam mengeksploitasi sumberdaya alam. Maka akhirnya timbulah global warming yang sangat mengancam kelestarian bumi kita. Efeknya bisa dirasakan sekarang ini, yaitu suhu/ cuaca yang tak menentu, banyaknya bencana alam, banayaknya pulau-pulau kecil yang terendam dan masih banyak lagi. Maka dari itu kita semua harus turut mempunyai kontribusi untuk memperkecil / mengurangi efek pemanasan global yang saat ini tengah melanda bumi ini. Sayangilah dan jaga kelestarian bumi kita demi anak cucu kita kelak.
Mari kita bahu membahu menjaga bumi ini dari kerusakan

SAVE OUR EARTH
FROM GLOBAL WARMING
AND FROM THE DAMAGE
CINTAILAH BUMI ANDA MAKA BUMI AKAN MENCINTAI ANDA

No comments:

Post a Comment

Untuk siapa saja yang mengunjungi blog ini silahkan beri komentar, kritik, atau saran demi perbaikan blog supaya lebih bagus hasilnya kedepan.
Terimakasih.

slideshow

Fotoku

Fotoku
lagi ikut lomba birdwatching

Islamic Web Category

Powered By Blogger